loading...

Cara Memuat Halaman Fans Page di Facebook

Hai agan semua, kali ini saya akan jelaskan sedikit tentang cara membuat halaman atau fans page di facebook atau sering di sebut FB, sebelum lanjut ke cara membuat halaman, ksebelumnya saya akan jelaskan dahulu apa itu halaman dan apa manfaatnya...

Nah untuk yang sudah tau bahkan sudah sering membuat halaman, mungkin informasi ini sudah tidak bermanfaat lagi, namun saya posting artikel ini untuk agan yang belum megetahuinya. Kita kembali ke topik, apa itu halaman ? menurut saya pribadi halaman itu adalah fitur yang disediakan Facebook bagi orang yang ingin mengumpulkan penggemar bagi Artis, Merek, Komunitas, hingga media toko online. Di Fanspage memungkinkan penggunanya mengumpulkan banyak Fans sebanyak-banyaknya hal ini berbeda dengan account facebook sendiri yang hanya bisa memiliki 5.000 teman. Fanspage ditandai dengan “Like/Suka” apabila kita ingin menfollow/mengikuti sebuah Faspage. 

Cara membuat halaman tidaklah sulit, berikut langkah - langkah mebuta halaman :

1. Seperti biasa syarat pertama anda harus memiliki account facebook terlebih dahulu, jika belum silahkan anda daftar dulu, KLIK UNTUK DAFTAR FACEBOOK

2. Selanjutnya anda masuk ke account facebook anda dan klik tanda segi tiga di bagian kanan atas lalu pilih " Buat Halaman"

3. Selanjutnya pilih jenis kategory halaman anda, sesuaikan dengan jenis usaha atau kenginginan anda, serta isi nama halaman anda sesuai keininan anda.

4. Halaman anda sudah jadi, selanjutnya isi foto profil dan klonologi seperti halnya account facebook pribadi anda, dan isikan juga informasi pendukung lainnya untuk melengkapi informasi halaman anda.

Sekian artikel kali ini, semoga dapat bermanfaat untuk agan semua, terima kasih atas kunjungan anda di blog kami, semoga informasi ini dapat bermanfaat, selamat mencoba.

loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Memuat Halaman Fans Page di Facebook"

Post a Comment